TOP CARS

Kamis, 29 Desember 2011

Inilah Klub Sepak Bola Yang Memiliki Fans Terbanyak Di Eropa Saat Ini


Siapa menurut perkiraan Anda, klub yang memiliki fans terbanyak di Eropa? Manchester United, Barcelona, Real Madrid, atau Galatasaray?


Tidak ada yang tahu secara pasti berapa jumlah fans tiap klub. Tapi dengan Facebook, setidaknya ada indikator yang bisa dijadikan acuan, kita bisa menghitung jumlahnya dalam sampel lebih kecil. Ternyata ada dua klub Turki yang secara mengejutkan masuk 10 besar!

Ini dia daftar 10 klub Eropa terbesar di Facebook. Semua adalah halaman facebook resmi (official page) dari klub yang bersangkutan...

10. Olympique de Marseille (lebih dari 1 juta fans)
9. AC Milan (lebih dari 3 juta fans)
8. Fenerbahce (lebih dari 3,5 juta fans)
7Chelsea (lebih dari 4,4 juta fans)
6. Arsenal (lebih dari 4,8 juta fans)
5. Liverpool (lebih dari 4,8 juta fans)
4. Galatasaray (lebih dari 5 juta fans)
3Real Madrid (lebih dari 10 juta fans)
2Manchester United (lebih dari 10 juta fans)

Dan yang menjadi nomor satu adalah:

1. Barcelona (lebih dari 11 juta fans)

Terakhir update 21 Maret 2011. Anda tahu Facebook selalu tumbuh bahkan tiap detik, jadi sangat mungkin berubah dan jumlah fans terus bertambah setelah tanggal tersebut.

0 komentar:

Posting Komentar

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More